Asuransi Chubb Life adalah Asuransi ACE LIFE INDONESIA

PT Chubb Life Insurance Indonesia (Asuransi Chubb Life) adalah bagian dari asuransi global Chubb. Chubb Life menawarkan berbagai produk asuransi jiwa berkualitas yang lengkap untuk memenuhi kebutuhan pelanggan atas perlindungan dan keamanan keuangan di Indonesia. Saat ini Chubb Life telah memiliki 15 kantor pemasaran di seluruh Indonesia dengan lebih dari 6.000 agen. ACE dan Chubb telah bergabung menjadi satu. ACE telah mengakuisisi Chubb, menjadi sebuah perusahaan asuransi global terdepan dan beroperasi di bawah nama Chubb yang telah dikenal luas.

Pada 14 Januari 2016, ACE Limited mengakuisisi Chubb Corporation. Akuisisi ini tidak memiliki dampak langsung terhadap anak perusahaan ACE maupun Chubb. Polis-polis yang sudah ada tetap berlaku sebagaimana mestinya. Proteksi tetap ditanggung oleh satu atau lebih perusahaan di bawah naungan ACE atau Chubb, termasuk PT ACE Jaya Proteksi dan PT ACE Life Assurance.

ACE telah mengakuisisi Chubb, dan menjadi sebuah asuransi global terdepan yang akan beroperasi di bawah nama Chubb yang telah dikenal luas. Chubb adalah perusahaan asuransi properti dan kerugian publik terbesar di dunia, yang beroperasi di 54 negara dengan kekuatan finansial yang sangat baik serta cakupan produk asuransi yang luas baik untuk individu maupun komersial. PT ACE Jaya Proteksi resmi berubah nama menjadi PT Chubb General Insurance Indonesia mengikuti perubahan yang terjadi di tingkat Global. Perubahan ini tidak akan mempengaruhi hak dan kewajiban para pemegang polis.

Di Chubb, kami berkomitmen untuk memberikan cakupan dan layanan asuransi terbaik kepada individu dan keluarga, serta bisnis dengan skala apa pun. Meskipun kami akan terlihat berbeda, kami pastikan bahwa semua polis ACE dan Chubb yang ada tidak akan mengalami perubahan.
Asuransi Chubb Life adalah Asuransi ACE LIFE INDONESIA


Chubb memiliki wilayah operasi di 54 negara dan wilayah. Dan di negara-negara tersebut, kami memiliki jaringan kantor cabang yang tersebar luas. Kami memiliki banyak cabang secara global, namun kami menganggap diri kami perusahaan lokal di mana pun kami beroperasi. Karyawan kami adalah karyawan lokal, dengan pengetahuan lokal yang menjelaskan produk dan layanan yang mereka berikan.

Semua produk dan layanan tersebut didukung oleh kekuatan finansial kami yang sangat baik. Kami merupakan perusahaan layanan P&C publik terbesar di dunia, dan kami memiliki nilai AA untuk penilaian Standard & Poor serta A++ dari A.M. Best. Aset kami senilai lebih dari $154 miliar, dan cadangan dana (net loss reserve) untuk pembayaran klaim adalah sebesar $47 miliar. Jadi jika Anda diasuransikan oleh Chubb, Anda akan dijamin dengan penuh keyakinan.

Chubb adalah perusahaan asuransi kerugian dan properti (P&C) publik terbesar di dunia. Beroperasi di 54 negara, Chubb memberikan layanan asuransi properti & kerugian komersial dan personal, asuransi kecelakaan dan kesehatan tambahan, reasuransi dan asuransi jiwa untuk berbagai macam klien.

Perusahaan ini dikenal sebagai perusahaan dengan penawaran produk dan layanan yang unggul, kapabilitas distribusi yang luas, kekuatan finansial yang sangat baik, keunggulan penjaminan, keahlian penanganan klaim terbaik, dan pengoperasian lokal yang tersebar secara global.

Perusahaan asuransi Chubb melayani korporasi multinasional, skala bisnis kecil dan menengah dengan layanan asuransi properti dan kerugian; para individu high net worth yang memiliki aset penting untuk dilindungi; para individu yang membeli cakupan layanan asuransi jiwa, kecelakaan diri, kesehatan tambahan, tempat tinggal, kendaraan dan cakupan khusus lainnya; perusahaan atau grup afinitas yang memberikan atau menawarkan program asuransi kesehatan dan kecelakaan serta asuransi jiwa bagi karyawan atau anggota mereka; dan para insurer yang mengelola eksposur dengan cakupan reasuransi.

Perusahaan induk Chubb terdaftar di dalam New York Stock Exchange (NYSE: CB) dan merupakan komponen indeks S&P 500

Chubb memiliki kantor eksekutif di Zurich, New York, London dan lokasi lain, serta memiliki karyawan yang berjumlah sekira 31.000 di seluruh dunia.

Bisnis asuransi jiwa dan asuransi umum Chubb di Indonesia menawarkan ragam produk asuransi untuk individu, keluarga, dan bisnis di beragam skala.

ASURANSI JIWA
Asuransi Flexi Link
Kami menawarkan banyak fleksibilitas dalam merancang program asuransi jiwa yang dapat dikombinasikan dengan investasi sesuai dengan kebutuhan Anda lewat premi yang terjangkau.

Hospitalisation and Surgery 
Lewat produk ini, biaya rawat inap dan perawatan rumah sakit yang tinggi tidak menjadi masalah bagi Anda.

Group Product
Produk asuransi jiwa kumpulan ini akan memberikan manfaat terbaik bagi seluruh karyawan perusahaan Anda.

ASURANSI UMUM
Asuransi Perjalanan
Nikmati cakupan perlindungan yang luas untuk mengantisipasi ketidak-nyamanan perjalanan, kasus medis dan perlindungan khusus lainnya

Asuransi Perlindungan SME
Lindungi bisnis Anda dengan proteksi asuransi yang memenuhi kebutuhan spesifik Anda terhadap risiko bisnis

Asuransi Kendaraan Bermotor dan Alat Berat
Asuransi menyeluruh yang menyajikan perlindungan terhadap potensi risiko kerugian, pencurian dan kerusakan

0 Response to "Asuransi Chubb Life adalah Asuransi ACE LIFE INDONESIA"

Post a Comment

Labels

Adira Insurance Agen Asuransi AIA FINANCIAL Asuransi Asuransi ABDA Asuransi ACA Asuransi ACE Asuransi Adira Asuransi AIA Asuransi AIG Asuransi Allianz asuransi Anak Asuransi Astra Asuransi AstraLife Asuransi Aswata Asuransi Avrist Asuransi AXA Asuransi AXA Mandiri Asuransi BCA LIFE Asuransi Bhakti Bhayangkara Asuransi Bintang Asuransi Bisnis Asuransi BNI Life Asuransi BPJS Ketenagakerjaan Asuransi BRI Life Asuransi BUMIDA Asuransi Bumiputera Asuransi Cakrawala Proteksi Asuransi CAR Asuransi Chubb Life Asuransi CIGNA Asuransi Commonwealth Life Asuransi Dana Pensiun Asuransi Danamon Asuransi Dwiguna Asuransi EKA LLOYD Asuransi Ekspor Asuransi Equity Life Asuransi FWD Asuransi IndoLife Asuransi INDOSURYA LIFE Asuransi InHealth Asuransi Investasi Asuransi Investasi Alliannz Asuransi Investasi BNILife Asuransi Investasi Manulife Asuransi Jagadiri Asuransi Jaminan Hari Tua Asuransi Jasindo Asuransi Jiwa Asuransi Jiwa AIA Asuransi Jiwa Allianz Asuransi Jiwa AstraLife Asuransi Jiwa Avrist Asuransi Jiwa AXA Mandiri Asuransi Jiwa BNI Life Asuransi Jiwa BRI Life Asuransi Jiwa Bumiputera Asuransi Jiwa Cigna Asuransi Jiwa FWD Asuransi Jiwa JAGADIRI Asuransi Jiwa Manulife Asuransi Jiwa Prudential Asuransi Jiwa Sequislife Asuransi Jiwa Tokio Marine Asuransi Jiwa Unit Link Asuransi Jiwa Zurich Asuransi Jiwasraya Asuransi JMA Syariah Asuransi Kebakaran Asuransi Kebakaran Bumida Asuransi Kecelakaan Diri Asuransi Kenderaan Asuransi Kerugian Asuransi Kesehatan Asuransi Kesehatan AIA Asuransi Kesehatan Allianz Asuransi Kesehatan Avrist Asuransi Kesehatan AXA Asuransi Kesehatan AXA Mandiri Asuransi Kesehatan BNI LIfe Asuransi Kesehatan BRI Life Asuransi Kesehatan Bumiputera Asuransi Kesehatan CIGNA Asuransi Kesehatan FWD Asuransi Kesehatan Jagadiri Asuransi Kesehatan Manulife Asuransi Kesehatan MNCLIFE Asuransi Kesehatan Prudential Asuransi Kesehatan Sequislife Asuransi kesehatan SinarMas Asuransi Kesehatan Sun Life Financial Asuransi Lippo Life Asuransi MAG Asuransi Manulife Asuransi Mitra/Kresna Asuransi MNC Life Asuransi Mobil Asuransi Mobil Abda Asuransi Mobil Autocilin Asuransi Mobil Garda Oto Asuransi Mobil Mag Asuransi Mobil SinarMas Asuransi Motor Asuransi Pan Pacific Asuransi Pendidikan Asuransi Pendidikan Anak Asuransi Pendidikan JiwaSraya Asuransi Pendidikan Manulife Asuransi Pendidikan Syariah BNILife Asuransi Pendidikan Syariah BRI Life Asuransi Penidikan Bumiputera Asuransi Perjalanan Asuransi Perjalanan Adira Asuransi Perjalanan AIG Asuransi Perjalanan Harian Asuransi Properti Asuransi Prudential Asuransi Raksa Asuransi Rumah/Properti Asuransi Sequislife Asuransi Sinarmas Asuransi SinarmasMSIGLife Asuransi Sun Life Financial Asuransi Syariah Asuransi Syariah AIA Asuransi Syariah AIG Asuransi Syariah Allianz Asuransi Syariah Astra Asuransi Syariah AXA Asuransi Syariah BNILife Asuransi Syariah BRI Life Asuransi Syariah Bumiputera Asuransi Syariah Jasaraharja Asuransi Syariah Jaya Proteksi Takaful Asuransi Syariah Keluarga Indonesia Asuransi Syariah Manulife Asuransi Syariah Prudential Asuransi Syariah SinarmasMSIG Life Asuransi Takaful Umum Asuransi Tokio Marine Asuransi Tri Pakarta Asuransi Uber Asuransi UKM Asuransi Umroh dan Haji Asuransi Victoria Insurance Asuransi Zurich Berita Asuransi BPJS Bringin Life CAR 3i Networks CIMB AIA Dana Investasi Dana Pensiun Financial Investasi Manulife Investasi Online Investasi Prudential Investasi Reksa Dana AXA Investasi SAHAM Jasa Pinjaman Jenis Asuransi Klaim Asuransi Konsultan Asuransi Koperasi Simpan Pinjam Malacca Trust Wuwungan Insurance Manfaat Asuransi OJK Otoritas Jasa Keuangan Pegadaian Pengertian Asuransi Premi Asuransi Produk Asuransi Risiko Asuransi Rumah Sakit Rekanan Tabungan Pendidikan Tips Asuransi Tips Keuangan Visa Schengen