Asuransi Kesehatan FWD Bebas Aksi adalah produk asuransi yang memberikan manfaat meninggal dunia akibat kecelakaan sampai dengan Rp 1 Miliar. Produk asuransi kecelakaan diri individu adalah produk dasar asuransi kecelakaan diri yang memberikan manfaat pertanggungan apabila tertanggung meninggal dunia karena kecelakaan. Asuransi kesehatan adalah sebuah jenis produk asuransi yang secara khusus menjamin biaya kesehatan atau perawatan para anggota asuransi tersebut jika mereka jatuh sakit atau mengalami kecelakaan. Produk asuransi kesehatan diselenggarakan baik oleh perusahaan asuransi sosial, perusahaan asuransi jiwa, maupun juga perusahaan asuransi umum.
Apa keunggulannya?
Dapatkan perlindungan tidak hanya dari kecelakaan lalu lintas atau bencana alam tapi juga dari kecelakaan akibat pertandingan olah raga, konser musik ataupun hobi berisiko tinggi.
Kamu bebas menentukan besar uang pertanggungan sesuai dengan kebutuhan
Tanpa diperlukan pemeriksaan medis untuk membeli asuransi.
Manfaat Asuransi
Manfaat sebesar uang pertanggungan akan dibayarkan jika tertanggung akan dibayarkan, jika tertanggung meninggal akibat kecelakaan
Baca Juga : Asuransi FWD Life Indonesia
Baca Juga : Asuransi FWD Life Indonesia
Manfaat Tambahan
Manfaat Cacat Tetap Total
Manfaat sebesar uang pertanggungan akan dibayarkan jika tertanggung mengalami cacat tetap total, akibat kecelakaan dama masa asuransi, dalam masa 30 (tiga puluh) hari kalender sejak tanggal terjadi kecelakaan. Cacat Tetap Total Akibat Kecelakaan yang dimaksud adalah ;
Jika Tertanggung mengalami Cacat Tetap Sebagian Akibat Kecelakaan. Persentase tersebut ditentukan sebagai berikut :
ILustrasi Premi
bebas-aksi_brochureID by motivasibisnisindo on Scribd
0 Response to "Ilustrasi dan Manfaat Asuransi Kesehatan FWD Bebas Aksi (Premi Mulai dari Rp 158 ribu/bln)"
Post a Comment